Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2011

Rela "Drop Out" demi Mimpi Silicon Valley

Gambar
Silicon Valley merupakan tempat impian bagi pengusaha industri teknologi. Banyaknya kisah sukses dari Silicon Valley membuat para orang tua menginginkan anak-anaknya bisa sehebat co-founder PayPal, Peter Thiel. Melihat antusiasme para orang tua tersebut, Thiel menantang para siswa untuk drop out dari kampus dan mengikuti pelatihan wirausaha yang diadakan oleh Thiel.

Wirausaha Indonesia Masih Dua Persen

Gambar
Kementerian Negara Koperasi dan Usaha Kecil Menengah mengungkapkan bahwa saat ini angka wirausaha secara total masih sekitar dua persen dari jumlah penduduk Indonesia. "Data Indonesia masih di bawah dua persen, seharusnya yang bagus itu sekitar lima persen atau lebih dari total jumlah penduduk Indonesia," kata Staf Ahli Menteri Bidang Pemanfaatan Teknologi, Kementerian Negara Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah, Wayan Suarja dalam sambutan di seminar "Dunia Usaha Tanpa Batas" di Jakarta, Minggu 23 Oktober 2011.

Materi Seminar 4 (Perencanaan Sumberdaya Manusia)

Klik Disini